Minggu, 05 Desember 2010

Tulus Mencintaimu

mungkin saat nanti aku kan berlari mencari jati diri....
tak pernah mengerti apa yang terjadi....
aku harus tenggelam dalam mimpi....
bila mungkin nanti disaat kau sendiri....
hati.... ku begini....
mungkin nanti kau akan mengerti aku.....
oooo...oouwwwhhhh....
tak pernah kucari cinta tuk berganti...
mencari bahagia di hidupku...
dan kan selalu mengingat dalam dasar hatiku...
perasaan ragu tuk mencintaimu....
engkau yang kucinta...
takkan pernah bisa tuk melupakanmu...
memang aku yang telah meninggalkanmu....
walau ku takkan mungkin dapat melupakan dirimu selamanya dalam hatiku.....
aku mengerti apa yang terjadi...
teruslah berjalan... lihat saja nanti....
tak pernah terpikir lagu yang terindah....
hari ini ku tuliskan... kuciptakan sebuah lagu tentangmu....
nada ini kumainkan untukmu... kisah cinta yang terindah...
kunyanyikan semua perasaan indah dalam hatiku....
kini aku menyadari.... aku masih cinta......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar